Di Juve, Llorente Pakai Nomor Bekas Vucinic
Tuesday, July 2, 2013
0
comments
TURIN – Penyerang baru Juventus, Fernando Llorente
sampai di Bandara Turin kemarin. Kedatangan bomber asal Spanyol itu
disambut meriah oleh para fans Juventus atau yang lebih dikenal dengan
sebutan Juventini.
Kedatangan Llorente membuat para Juventini penasaran seputar nomor punggung yang akan dikenakannya bersama juara Serie A itu. Penyerang berusia 28 tahun ini identik dengan nomor punggung 9, nomor yang digunakannya saat membela klub sebelumnya, Athletic Bilbao.
Namun, nomor 9 di Juventus sudah dipakai oleh pemain lain, Mirko Vucinic Sehingga Llorente harus memilih nomor lain. Saat ini nomor punggung yang kosong di Juventus Stadium adalah 14 dan 16 dan dikabarkan bahwa penyerang berpostur 195 sentimeter ini akan memilih nomor 14 untuk dikenakannya musim ini seperti dilansir Football-Italia.
Musim lalu, nomor 14 tidak dipakai oleh pemain Biancconeri. Terakhir kali yang memakai nomor tersebut adalah Mirko Vucinic pada musim 2011/2012 lalu.
Fernando Llorente sendiri dijadwalkan akan menjalani tes medis dan diperkenalkan oleh La Vecchia Signora kepada media hari ini, Selasa 2 Juli 2013.
Kedatangan Llorente membuat para Juventini penasaran seputar nomor punggung yang akan dikenakannya bersama juara Serie A itu. Penyerang berusia 28 tahun ini identik dengan nomor punggung 9, nomor yang digunakannya saat membela klub sebelumnya, Athletic Bilbao.
Namun, nomor 9 di Juventus sudah dipakai oleh pemain lain, Mirko Vucinic Sehingga Llorente harus memilih nomor lain. Saat ini nomor punggung yang kosong di Juventus Stadium adalah 14 dan 16 dan dikabarkan bahwa penyerang berpostur 195 sentimeter ini akan memilih nomor 14 untuk dikenakannya musim ini seperti dilansir Football-Italia.
Musim lalu, nomor 14 tidak dipakai oleh pemain Biancconeri. Terakhir kali yang memakai nomor tersebut adalah Mirko Vucinic pada musim 2011/2012 lalu.
Fernando Llorente sendiri dijadwalkan akan menjalani tes medis dan diperkenalkan oleh La Vecchia Signora kepada media hari ini, Selasa 2 Juli 2013.
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Di Juve, Llorente Pakai Nomor Bekas Vucinic
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://dewasoccer.blogspot.com/2013/07/di-juve-llorente-pakai-nomor-bekas.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5